Tiga Fokus Kerja Sama dengan Korea Selatan
Lotim Sergapye – Pj. Bupati Lombok Timur H. Muhammad Juaini Taofik menerima sejumlah tokoh dari Korea Selatan yang akan mendukung Pemerintah Lombok Timur mengembangkan potensi kelautan dan perikanan. Usai melihat potensi kelautan kawasan selatan seperti udang, garam, rumput laut, juga lobster, Pj. Bupati menjelaskan, mereka tertarik bekerja sama meningkatkan kualitas udang dan lobster, bahkan berkomitmen […]
Read More