• September 19, 2024
  • Last Update September 19, 2024 12:39 am
  • Nusa Tenggara Barat Indonesia

Blog

Headline

Cegah Kekerasan terhadap Perempuan

Lotim Sergapye – Penjabat Bupati Lombok Timur H. Muhammad Juaini Taofik mengapresiasi kegiatan pertemuan koordinasi dan sosialisasi program Perempuan Indonesia Hidup Tanpa Kekerasan (PIHAK) yang berlangsung Senin (5/8) di Rupatama 2 Kantor Bupati, “Terima kasih atas komitmen hari ini dalam menyosialisasikan program-program yang sangat luar biasa ini,” katanya. Persoalan kekerasan terhadap perempuan diakui Pj. Bupati […]

Read More
Headline

Ketua Umum Hendry Ch Bangun : Isu KLB Hanya Ingin Merusak PWI

Jakarta sergapye— – Hendry Ch Bangun, Ketua Umum Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat menegaskan bahwa ada segelintir oknum pengurus PWI yang memunculkan wacana Kongres Luar Biasa (KLB). Tindakan itu ilegal dan melanggar Peraturan Dasar/Peraturan Rumah Tangga (PD/PRT) PWI. “Oknum-oknum ini menafsirkan PD/PRT hanya untuk kebutuhan kelompok mereka. Ini merusak organisasi PWI. Mereka manafikan Pengurus PWI […]

Read More
Headline

Simulasi SISPAMKOTA Pilkada 2024

Lotim Sergapye – Penjabat Bupati Lombok Timur H. Muhammad Juaini Taofik menghadiri simulasi sistem pengamanan kota (SISPAMKOTA) yang digelar Polres Lombok Timur, Jumat (2/8)  di kawasan Dermaga Labuhan Haji. Simulasi tersebut diharapkan dapat menyatukan persepsi TNI, Polri, dan Pemda Lotim dalam upaya mengamankan Pilkada 2024. Simulasi tersebut juga dihadiri oleh Ketua DPRD, Dandim 1615, Kajari, […]

Read More
Headline

DP3AKB Baksos pada 46 Anak Stunting di Sukamulia

Lotim Sergapye  – Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak dan Keluarga Berencana (DP3AKB) Kabupaten Lotim menggelar Bakti Sosial (Baksos) dengan memberikan sembako pada anak stunting di sejumlah Desa Seperti halnya yanh dilakukan DP3AKB dengan menggelar baksos yang bertempat di Embulan Wisata Desa Sukamulia Kecamatan Sukamulia, Kamis (1/8/2024). “Hari ini kita menutup rakaian Harganas dengan Baksos pada 46 […]

Read More
Headline

Suhu Politik Lotim Manas, Dr. Hamidi: Mengerucut 3 atau 4 Paslon Bupati

Lotim sergapye–Hingga berita ini diturunkan, bakal calon bupati dan wakil bupati di Indonesia termasuk  Kabupaten Lombok Timur yang akan mengikuti pilkada serentak bulan November 2024, masih digantung karena belum satupun valon yang menerima surat tugas B1KWK dari parpol pengusung. Kecemasan nampak pada sebagian bakal calon karena  khawatir tidak mendapat kan  partai  yang alan mengantarkan mereka […]

Read More
Headline

Survei Tinggi Luthfi Wahid Diunggulkan Jadi Bupati dan Wakil Bupati Lombok Timur

Lotim sergapye–Pasangan bakal calon bupati dan wakil bupati lombok Timur, Haji Syamsul Lutfi dan Abdul Wahid di unggulkan terpilih pada pemilihan kepala daerah November 2024. Tren elektabilitas terus meningkat  meninggal kan calon lainnya. Hasil survei Arus Survei Indonesia (ASI), Luthfi-Wahid unggul dalam simulasi tiga pasang Calon Bupati dan Wakil Bupati Lombok Timur. Dalam survei yang […]

Read More
Headline

PPP Tetap Usung Pasangan TGH Hazmi-Satriadi di Pilkada Lotim

Lotim sergapye–Makin mendekati pendaftaran ke Komisi Pemilihan Umum (KPU), sejumlah partai politik mengeluarkan surat tugas/rekomendasi kepada pasangan calon  kepala daerah yang berlaga di Lombok Timur dan NTB. Muhaimin, salah seorang pemerhati politik di Mataram menyebutkan pengeluaran   surat tugas pada injury time membuat bakal calon bupati dan wakil bupati dan gubernur panas dingin, karena khawatir gagal […]

Read More
Headline

Keluarga Berkualitas Menuju Indonesia Emas

  Lotim Sergapye – Pelaksanaan Pekan Imunisasi Nasional (PIN) Polio di Lombok Timur per-28 Juli sudah mencapai 81,79% atau 179.489 anak dari target 219.458 anak yang merupakan angka proyeksi. Capaian tersebut dilaporkan Penjabat Bupati Lombok Timur H. Muhammad Juaini Taofik dalam kata penerimaannya pada Puncak peringatan Hari Keluarga Nasional (Harganas) ke-31 Tingkat Provinsi NTB yang […]

Read More
Headline

LHK: PPP Siap Menangkan Tuan Guru Hazmi Hamzar Jadi Bupati Lombok Timur

Lotim sergapye—Ketua Dewan Pimpinan Cabang Patai Persatuan Pembangunan (DPC PPP) Lombok Timur, Lalu Hasan Karyadi (LHK) mengingat kan semua pengurus dan kader partai Ka’bah mensukseskan pencalonan TGH. Hazmi Hamzar menjadi Bupati Lombok Timur periode 2024-2029. Hasil rapat pimpinan partai mulai dari ranting, hingga pengurus cabang, PPP memutuskan dan memberikan mandat  kepada Tuan Guru Haji Hazmi […]

Read More
Headline

Pondok Pesantren Darul Muslim Thailand Apresiasi KKN Internasional IAIH Pancor

Lotim Sergapye – Institut Agama Islam HAMZANWADI (IAIH) Pancor sukses melaksanakan kegiatan pengabdian internasional dalam bentuk Kuliah Kerja Nyata (KKN) bertarap internasional di Thailand. Pelaksanaan kegiatan perdana ini mendapat respon positif dari keluarga besar pondok pesantren Darul Muslim Yala, Fatoni Thailand sebagai tempat utama kegiatan KKN Internasional IAIH Pancor. Sebagaimana diberitakan sebelumnya, peluncuran kegiatan internasional […]

Read More