• March 14, 2025
  • Last Update March 14, 2025 5:55 am
  • Nusa Tenggara Barat Indonesia

Blog

Lombok Timur

Gerakan Peramuka Di Sembalun Pilih Ketua Baru

Lotim Sergapye–Peramuka (Kwarcap) Lombok Timur, bekerja sama dengan Kwaran Ranting Pramuka Kecamatan (Kwartir) Sembaliun mengdakan Kursus Mahir Tingkat Dasar (KMTD) bagi seluruh Kepala SDN dan SMPN yang ada di Sembalun. Serta memilih Ketua baru Kwartir Peramuka Sembalun. Kegiatan tersebut berlangsung diruang gedung SDN 4 Sembalun Lawang, Kecamatan Sembalun, Lombok Timur selama lima hari. Yakni dibuka […]

Read More
Mataram

Polisi Hadang Ratusan Warga Telagawaru yang Ambil Paksa Jenazah Terkonfirmasi Corona

Mataram Sergapye—Pihak kepolisian Polres Mataram dan  ratusan masyarakat Desa Telagawaru Lombok Barat yang berusaha mengambil paksa jenazah warganya di RSU Kota nyaris bentrok. Ketegangan dipicu oleh warga yang berusaha mengambil paksa mayat yang terkonfirmasi meninggal karena Corona. Warga berteriak trial di depan aparat tidak percaya yang namanya covid19. Insiden pengambilan  paksa Jenazah Covid-19 yang kedua […]

Read More
Lombok Timur

Tujuh Puskesmas Terpapar Covid19, Giliran Puskesmas Lendang Nangka dan Karang Baru Ditutup

Lotim Sergapye–Kabupaten Lombok Timur belum sepenuhnya aman dari terjangkit virus Corona. Daerah yang awalnya berhasil.meredam penyebaran virus Corona, dari zona merah menjadi jalur hijau, kini di hadadapkan masalah cukup rumit. Selain masyarakat terserang covid19, puluhan tenaga kesehatan pada sejumlah pusat kesehatan masyarakat (puskesmas) positif corona, ada yang sudah dinyatakan sembuh namun masih banyak nakes lagi […]

Read More
Mataram

Serbuan Covid19 di Wilayah Kota Mataram Makin Menghawatirkan

Mataram Sergapye–Lonjakan pandemi Corona di wilayah pemerintahan Kota Mataram kian menghawatirkan. jumlah positif terus bertambah, korbanpun terus berjatuhan. Informasi yang disergap dari berbagai sumber menyebutkan, upaya maksimal yang dilakukan Walikota Ahyar Abduh memutus rantai penyebaran covid 19 belum berhasil. Korban positif tak terbendung jumlahnya. Data hingga tanggal 26 Juli 2020, korban postif yamg masih dalam […]

Read More
Lombok Timur

Alumni AKPOL 1991 Gelar Baksos dan Serahkan Hewan Kurban di Desa Tete Batu Lotim

Lotim Sergapye— Keluarga besar akademi kepolisian (Akpol) 1991 Batalyon Bhara Daksa, menggelar Bhakti sosial dan membagikan ratusan paket sembako di Desa Tetebatu Selatan Kecamatan Sikur Kabupaten Lombok Timur, Senin 27 Juli 2020. Paket Sembako dibagikan secara simbolis kepada 10 orang perwakilan 6 dari masyarakat kurang mampu dan secara simbolis dor tu dor kepada masyarakat. Bupati […]

Read More
Lombok Timur

Kejaksaan Negeri Selong Bakar Barang Bukti Sabu dan Musnahkan Alat Kejahatan Lainnya

Lotim Sergapye–Kejaksaan Negeri Lombok Timur melakukan pemusnahan barang bukti 94 paket narkotika dan sabu seberat 497,8 gram, dan barang bukti alat kejahatan lainnya, ini untuk pertama kali di tahun 2020. Pemusnahan dilakukan di halaman kantor kejaksaan sekitar pukul 09.30 WITA, Selasa 27 Juli 2020. Kepala kejaksaan negeri Selong melalui Kasi Pengelolaan Barang Bukti dan Rampasa […]

Read More
Kesehatan

Aneh, Hamil Satu Jam Langsung Melahirkan

TASIKMALAYA – Hamilnya seorang ibu di Desa Mandalasari, Kecamatan Puspahiang, Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat, dalam waktu satu jam lebih dan langsung melahirkan seorang bayi laki-laki, hingga saat ini masih menjadi misteri. Bahkan menurut pengakuan sang ibu, dirinya sudah 19 bulan tidak pernah melakukan hubungan badan dengan suaminya, bahkan setiap bulan masih rutin datang bulan. Misteri lahirnya […]

Read More
Lombok Timur

Masyarakat Sukuri Program BPJS Gemilang Sembalun Timbe Gading

Lotim Sergapye– Komitmen Kepala Desa Sembalun Timba Gading, Ridwan Hardi, mensejahterakan warganya melalui progeram-progeram sterategis yang dituangkan melalui keberlanjutannya program Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLTDD)mendapat apresiasi masyarakatnya. Kepada Sergapye.com di kantornya, Sabtu (25/7), Ridwan Saidi mengatakan pembagian JPS Gemilang Bantuan Langsung Tunai akan diperpanjang selama tiga bulan kedepan sesuai dengan Perbub tahun 2020 dan […]

Read More
Lombok Timur

Zaman Pandemi Corona, Penjualan Hewan Kurban Menurun

Lotim Sergapye–Parap peternak mengeluhkan penjualan hewan ternak pada musim haji atau idul adha 2020 mulai berkurang. “Tahun ini penjualan hewan kurban menurun drastis dibanding pada penjualan hewan kurban tahun tahun sebelumnya,”ujar Anak Mahrawi warga Kelayu kepada Sergapye.com Sabtu 25 Juli 2020. Ditemui di pasar pancor Selong, Amak Mahrawi dan pedagang hewan kurban lain tampak sibuk […]

Read More
Lombok Utara

Najmul Ahyar dan Djohan Syamsu Sama Ngototnya Pimpin KLU Lagi

‍Lotara Sergapye–Jelang Pemilihan bupati dan wakil bupati  Kabupaten Lombok Utara, dua tokoh sentral H Najmul Ahyar dan H Djohan Syamsu akan kembali bertempur. Kursi pimpinan ekskutif makin panas. Tim sukses dari dua kubu mengklaim akan memenangkan Pilbup Lombok Utara (lotara) mereka sudah mengantongi tiket untuk maju karena sudah mendapat dekungan partai politik dan restu dari […]

Read More