• October 12, 2025
  • Last Update October 8, 2025 8:59 am
  • Nusa Tenggara Barat Indonesia

Langgar Prokes, Anggota Polsek Buer Sumbawa Besar Tindak Warga dengan Push Up dan Sit Up

Langgar Prokes, Anggota Polsek Buer Sumbawa Besar Tindak Warga dengan Push Up dan Sit Up

Sumbawa Besar sergapye–Mengantisipasi penularan covid19, Kepolisian Resor Sumbawa makin menggencarkan pengawasan dan  patroli serta operasi yustisi. Sejumlah warga yang.melanggar prokes langsung ditindak ditempat.Seperti  yang dilakukan Polsek Buer, sekitar pukul 08.30 Wita,  Rabu  (11/8) melaksanakan operasi penertiban dan penindakan di jalan Lintas Sumbawa Tano depan Mapolsek Buer.

“Sasaran operasi yustisi yakni pejalan kaki dan pengendara baik roda dua maupun roda empat yang melintas,” ujar
Kapolsek Buer Ipda Miftahul Amaly.

Melalui operasi yustisi ini, untuk menekan dan mencegah penyebaran covid-19 supaya tidak semakin meluas, ujarnya. Pihaknya menjaring 10 pelanggar karena tidak mematuhi protokol kesehatan tidak memakai masker saat beraktivitas, dan langsung diberikan sanksi disiplin push up 5 orang dan sit up 5 orang.;

>Disamping melakukan penertiban dan penindakan, pihaknya juga membagikan masker kepada masyarakat salah satu cara untuk mencegah penularan virus corona,” jelas Ipda Amaly.<span;>(bayu)

Related Articles

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *